CEK FAKTA: Video Najwa Shihab Tampar Mulut Farhat Abbas dan Nikita Mirzani

Video dengan narasi Najwa Shihab tampar mulut Farhat Abbas dan Nikita Mirzani viral di media sosial

Cipung
Sabtu, 18 Februari 2023 | 13:33 WIB
CEK FAKTA: Video Najwa Shihab Tampar Mulut Farhat Abbas dan Nikita Mirzani
Tangkapan layar hoaks video dengan narasi Najwa Shihab tampar Farhat Abbas

Video dengan narasi Najwa Shihab tampar mulut Farhat Abbas dan Nikita Mirzani viral di media sosial.

Dalam sampul video menampilkan foto Najwa Shihab, Farhat Abbas, Nikita Mirzani dan Bunda Corla.

Hasil periksa fakta turnbackhoax.id menyimpulkan konten tersebut masuk kategori koneksi yang salah. Karena judul tidak mendukung isi video. 

Faktanya Najwa Shihab sekalipun tidak pernah mengomentari isu perseteruan antara Bunda Corla dengan Nikita maupun dengan Farhat Abbas.

Baca Juga:6 Fakta Menarik Wisata Tanah Lot Bali, Nomor 6 Benarkah Hanya Mitos?

Video ini diunggah oleh akun Youtube Faktual TV (https://www.youtube.com/@faktualtv1987) pada tanggal 25 Januari 2023.

Dalam video tidak memiliki keterikatan antara judul dengan isi konten. Pemilik akun tersebut menuliskan judul Najwa Shihab tampar mulut Farhat Abbas dan Nikmir. 

Namun isi dalam unggahan tersebut nama Najwa Shihab sama sekali tidak disebut. Unggahan tersebut berisi potongan video dari beberapa siaran langsung yang dilakukan Nikita Mirzani, Bunda Corla, dan sumber-sumber lainnya.

Setelah dilakukan penelusuran, terdapat ketidaksesuaian antara judul dengan narasi yang diunggah. Dalam thumbnail dan judul video sendiri, Najwa Shihab menampar mulut Farhat Abbas dan Nikmir. 

Sedangkan dalam isi yang ditampilkan pada video tersebut sama sekali tidak menampilkan Najwa Shihab. Justru dalam unggahan video tersebut hanya berisi cuplikan-cuplikan video yang berasal dari Live, wawancara Nikita Mirzani dan Bunda Corla.

Baca Juga:Shin Tae-yong Menanti Diskusi Tentang Sepak Bola Indonesia dengan Erick Thohir

Sehingga video ini masuk kategori hoaks.

Politainment

Terkini

Warganet Korea Selatan ini penasaran dengan sosok pasutri yang dijuluki Sultan Andara ini.

Entertainment | 17:22 WIB

Hal itu membuat Inge Anugrah menangis.

Entertainment | 17:00 WIB

Salah satu akun yang mengunggah kabar tersebut ialah @lambegosiip.

Entertainment | 16:00 WIB

Saat datang menjadi bintang tamu dalam podcast Atta Halilintar, Denise terus meneteskan air mata.

Entertainment | 15:17 WIB

Mendengar pernyataan sang istri, Kaesang sontak mengatakan jika tugasnya hanyalah menjalani semuanya.

Entertainment | 15:12 WIB

Hal itu disampaikan akun @just.satrios di kolom komentar Nikita Mirzani.

Entertainment | 15:00 WIB

Kabar tersebut diunggah oleh akun gosip.

Entertainment | 14:30 WIB

Salah satu akun yang mengunggah kabar tersebut adalah @dramakuin.official.

Entertainment | 14:15 WIB

Pasalnya setelah kecelakaan tersebut ia mengalami luka yang cukup parah di wajah dan tubuhnya.

Entertainment | 14:02 WIB

Terdapat narasi yang diberikan admin tersebut di video.

Entertainment | 13:31 WIB

Anies mengaku mendukung Mitch Evans karena merupakan pemenang dari Formula E Jakarta 2022 lalu.

Metropolitan | 18:04 WIB

Anies meyakini Jakpro dan panitia penyelenggara tahun 2024 bisa mengambil keputusan terbaik untuk ajang balap mobil listrik ke depannya.

Metropolitan | 17:50 WIB

Hal ini disampaikan Anies saat menghadiri hari pertama Formula E Jakarta 2023 di Jakarta International E-Prix Circuit (JIEC), Ancol, Jakarta Utara, Sabtu (3/6/2023).

Metropolitan | 14:25 WIB

Kepada awak media, eks Gubernur DKI ini mengaku tak diundang hadir ke ajang balap mobil listrik internasional itu.

Metropolitan | 13:39 WIB

Menurut informasi yang diperoleh Suara.com, Anies sengaja untuk membeli tiket guna menyaksikan balap mobil.

Metropolitan | 12:57 WIB

Lina Mukherjee bahkan merasa tidak masalah andai ia ditahan di kantor polisi.

Gosip | 17:58 WIB

"Lagi-Lagi Tenis" akan berlangsung di Tennis Indoor, Senayan Jakarta Pusat pada 24 Juni 2023.

Gosip | 17:36 WIB

Marissya Icha adalah sahabat dekat mendiang Vanessa Angel.

Gosip | 17:29 WIB

Dalam mengasuh anak, Ria Ricis dan Teuku Ryan juga belajar dari berbagai sumber, termasuk buku.

Gosip | 16:57 WIB

Inara Rusli dianggap haus pujian setelah banyak orang yang mengelu-elukannya di media sosial.

Gosip | 16:00 WIB
Tampilkan lebih banyak