Masya Allah, Khalisa Anak Kartika Putri dan Habib Usman Sudah Belajar Puasa Ramadhan di Usia 3 Tahun

Habib Usman sudah mendidik anaknya Khalisa Aghnia Bahira untuk puasa Ramadhan sejak usia 3 tahun.

Rifka
Selasa, 28 Maret 2023 | 16:45 WIB
Masya Allah, Khalisa Anak Kartika Putri dan Habib Usman Sudah Belajar Puasa Ramadhan di Usia 3 Tahun
Foto Khalisa dan Habib Usman (YouTube Trans TV Official)

Para orang tua yang beragama islam, mulai mendidik anaknya sejak dini untuk menjalankan ibadah puasa Ramadhan

Hal ini seperti yang dilakukan oleh Habib Usman bin Yahya kepada anak-anaknya, termasuk Khalisa Aghnia Bahira

Meski baru menginjak usia 3 tahun, anak Kartika Putri ini sudah mulai belajar menjalankan puasa Ramadhan pada tahun ini. 

Bahkan anak balita tersebut merasa senang, tidak keberatan, dan tidak protes atas perintah dari orang tuanya. 

Baca Juga:Jadwal Buka Puasa di Lubuklinggau 28 Maret 2023 Dilengkapi Doa

“Tiga tahun harus berpuasa, kita mulai melatih dia,” kata Habib Usman saat menjadi bintang tamu di acara Pagi-Pagi Ambyar, yang dikutip Suara.com pada Selasa (28/3/2023). 

Di sela-sela percakapan tersebut, Khalisa ikut memberikan pernyataan tentang asalannya yang sudah belajar puasa di usia 3 tahun. 

“Kalo tiga tahun udah mulai puasa, kalo kak Sajid dan kak Satir kan puasanya 4 tahun. Habis itu kalo Khalisa 3 tahun puasanya, Khalisa bakal menang,” ucap Khalisa. 

Habib Usman kembali menjelaskan bahwa Khalisa akan menjadi pemenang dalam keluarga kecilnya jika dia berpuasa sebulan penuh 

“Kalo Khalisa puasa di umur tiga tahun, berarti dalam keluarga dia yang rekor. Alhamdulillah (Khalisa sudah berpuasa) tapi sesuai kemampuannya,” ujarnya.

Baca Juga:Anggota DPR Sebut Makan Duit Haram Boleh Asal Kecil Biar Tuhan Gak Marah, KPK: Tidak Mencerdaskan Masyarakat!

Bahkan Khalisa telah mengalahkan ketiga kakaknya yang dulu pertama kali belajar puasa Ramadhan saat usia 4 tahun. 

 “Jadi Ipeh, Sajid, Satir menang. Mereka full usia 4 tahun sudah puasa,” jelas Habis Usman lagi. 

Entertainment

Terkini

Mario Dandy ketahuan mengenakan borgol model baru yang bisa dicopot pasang

Politainment | 15:05 WIB

Inara Rusli makin aktif bermain media sosial TikTok

Entertainment | 10:18 WIB

Belum ada permohonan pencabutan gugatan cerai yang dilakukan Desta

Entertainment | 09:20 WIB

Dinilai melecehkan penyandang disabilitas yang saat itu menjadi bintang tamu

Entertainment | 09:00 WIB

Mayang juga terlihat berburu pakaian.

Entertainment | 16:30 WIB

Kabar itu beredar dalam bentuk video di kanal YouTube.

Politainment | 16:00 WIB

Kabar itu beredar dalam bentuk video di YouTube.

Entertainment | 15:45 WIB

Kabar itu beredar dalam bentuk video.

Politainment | 15:30 WIB

Terdapat keterangan di unggahan video tersebut.

Entertainment | 15:15 WIB

Pemprov DKI Jakarta menggelar lomba desain ikon Jakarta. Perlombaan tersebut pun kini menjadi sorotan sejumlah pihak, mulai dari para politikus sampai dengan warganet.

Metropolitan | 14:26 WIB

Dinas Perhubungan DKI Jakarta melakukan rekayasa lalu lintas di sekitar lokasi mulai 24 Mei 2023.

Metropolitan | 19:08 WIB

Diduga ada pihak yang sengaja meretas running text di beberapa tempat umum Bekasi untuk mengirimkan umpatan.

Metropolitan | 19:02 WIB

"Untuk videotron, memang kami sudah menyampaikan kepada penyelenggara bahwa tingkat pencahayaannya itu harus diukur," ucap Syafrin.

Metropolitan | 17:36 WIB

Di balik kasus ruko makan jalan, disebut-sebut terdapat sejumlah biang kerok. Siapa saja? Berikut informasi selengkapnya.

Metropolitan | 15:12 WIB

Beberapa artis tanah air menunjukan kedekatannya dengan karyawannya.

Gosip | 18:27 WIB

Ada kabar Iis Dahlia berseteru dengan Desy Ratnasari, benarkah?

Gosip | 18:18 WIB

Menurut polisi, video yang beredar merupakan dua peristiwa yang dijadikan satu frame.

Gosip | 17:32 WIB

Sejak pukul 07.00 WIB hingga 12.00 WIB, rumah Ayu Ting Ting yang dijadikan tempat bazar ramai didatangi ibu-ibu.

Gosip | 16:48 WIB

Kriss Hatta diduga punya pacar yang usianya masih 17 tahun.

Gosip | 16:20 WIB
Tampilkan lebih banyak